IPS Sekolah Menengah Pertama Tuliskan alasan militer jepang disambut baik oleh indonesia pada awal kedatangannya

Tuliskan alasan militer jepang disambut baik oleh indonesia pada awal kedatangannya

Jawaban:

Militer jepang menjanjikan kemerdekaan

Penjelasan:

Pada saat pertama kali datang ke Indonesia, militer Jepang menjanjikan kemerdekaan palsu dan memanfaatkan Indonesia untuk keperluan perang mereka.

Beruntung dalam perang melawan Barat, kemenangan Jepang tak bertahan lama.

Dikutip dari Konflik Bersejarah - Ensiklopedi Pendudukan Jepang di Indonesia (2013), posisi Jepang dalam perang makin terimpit pada 1944.

Jepang pun berusaha meraih dukungan dari rakyat Indonesia. Selain membentuk berbagai organisasi dan menggaet tokoh nasional, Jepang juga memberikan janji kemerdekaan yang dikenal dengan Janji Koiso.

Janji Koiso adalah pernyataan yang disampaikan Perdana Menteri Jepang Kuniaku Koiso pada 7 September 1944 dalam sidang istimewa Teikoku Henkai ke-85 di Tokyo.

[answer.2.content]